Description
GF Signet Conductivity Sensor – Water Quality Measurement for Industrial Water Treatment
Overview Produk
GF Signet Conductivity Sensor merupakan sensor kualitas air yang dirancang untuk mengukur konduktivitas dan kemurnian air secara presisi pada sistem water treatment dan proses industri. Sensor ini sangat krusial dalam aplikasi RO system, boiler feed water, dan demineralized water untuk memastikan kualitas air sesuai standar operasional.
Sensor ini merupakan bagian dari sistem water sensor & monitor GF Signet yang digunakan untuk pemantauan kualitas air pada berbagai aplikasi water treatment industri.
Produk GF Signet dikenal luas karena akurasi tinggi, stabilitas jangka panjang, dan kompatibilitas optimal dengan sistem instrumentasi GF Signet.
Fungsi & Kegunaan Conductivity Sensor GF Signet
GF Signet Conductivity Sensor berfungsi untuk:
Mengukur nilai conductivity air secara real-time
Monitoring kemurnian air & TDS
Kontrol kualitas air pada RO & boiler system
Input sensor untuk sistem kontrol & alarm
Menjaga efisiensi proses water treatment
Sensor ini umumnya diintegrasikan dengan transmitter dan controller GF Signet untuk monitoring dan kontrol otomatis.
Untuk monitoring dan konversi sinyal sensor secara akurat, GF Signet Conductivity Sensor biasanya dihubungkan ke transmitter GF Signet seri 9900 sebagai unit monitoring utama.
Parameter yang Diukur
GF Signet Conductivity Sensor mendukung pengukuran:
Conductivity (µS/cm, mS/cm)
Resistivity (MΩ·cm)
Kemurnian air proses
Parameter ini sangat penting untuk RO permeate monitoring, boiler feed water, dan demineralized water system.
Aplikasi Industri
GF Signet Conductivity Sensor digunakan pada:
Reverse Osmosis (RO) System
Demineralized Water System
Boiler & Feed Water Treatment
Water Treatment Plant (WTP)
Power Plant
Chemical & Process Industry
Food & Beverage Process Water
Palm Oil & Oleochemical Industry
Keunggulan GF Signet Conductivity Sensor
Akurasi tinggi & respon cepat
Stabil untuk operasi kontinyu 24/7
Tahan terhadap kondisi industri
Mudah integrasi dengan GF Signet system
Ideal untuk RO & boiler application
Dalam sistem instrumentasi water treatment, GF Signet Conductivity Sensor menjadi komponen vital untuk menjaga kualitas air dan keandalan proses.
Pada sistem otomatisasi dan kontrol kualitas air, sensor ini sering digunakan bersama controller GF Signet 9950 untuk menjaga kestabilan parameter conductivity.
Hubungi kantor kami
Butuh GF Signet Conductivity Sensor untuk sistem RO, boiler, atau demineralized water Anda?
Hubungi tim PFI Filtration untuk konsultasi teknis, pemilihan tipe sensor, dan penawaran harga terbaik untuk kebutuhan industri dan proyek.
Chat dan email kantor kami:
WhatsApp : +62 812-9634-0505
Email : sales@profilterindonesia.com






